Posted by : vino Minggu, 05 November 2017




Pada artikel kali ini saya akan membahas software atau aplikasi live2D. Live2D aplikasi yang dikembangkan oleh Cybernoid adalah teknologi gambar pertama di dunia yang memungkinkan gambar 2D menjadi 3D. Tidak seperti animasi konvensional yang harus di gambar terlebih dahulu, dalam aplkasi ini kita akan menyatukan model-model yang akan membuat gambar bisa bergerak sesuai keinginan kita. 

Aplikasi ini memungkinkan gambar atau wajah yang kita buat bila digeser ke samping dengan menyentuh di layar sentuh akan ikut menoleh ke samping, lalu gambar tersebut dapat menggerakkan bulu mata dan matanya. Tidak hanya wajah kita juga bisa membuat bagian lain seperti badan tangan dan kaki. Tiap bagian pumya tingkat kesulitan tersendiri. Semakin sulit maka akan semakin bagus hasilnya.

Dengan teknologi ini kita dapat menggunakannya sebagai alat untuk mempercepat pekerjaan agar lebih mudah dan efisien terutama bagi pembuat film animasi atau kartun. Live2D tersedia dalam dua versi, yakni polygon dan vector. 


Nah seperti tutorial diatas cara membuatnya dengan menggabungkan beberapa model. Disini bisa menjadi kelebihan dan juga menjadi kelemahan. Kelebihan tidak perlu menggunakan frame karena sistem akan menggerakan sesuai keinginan kita. Kelemahannya semakin banyak gerakan yang diinginkan maka model yang harus digambar harus semakin banyak juga dan itu akan memakan waktu lebih.




{ 1 komentar... read them below or add one }

  1. Anda salah satu pencinta permainan Sabung ayam?
    Mau bonus menarik setiap harinya???

    Info hub
    WA : 0822 6793 2581

    BalasHapus

- Copyright © My Blog - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -